Thursday, October 6, 2011

Kata-kata Mutiara Bahasa Inggris

Kata-kata Mutiara Bahasa Inggris - Sebelumnya Blog Loker Seni banyak share tentang Kata-kata Mutiara akan tetapi dalam Bahasa Indonesia, Tapi kali ini Blog Loker Seni akan share Kata-kata Mutiara Bahasa Inggris (Sok British), dalam Kata-kata Mutiara Bahasa Inggris ini banyak sebagian besar diambil dari para tokoh-tokoh dunia yang tidak diragukan lagi, Okelah langsung saja berikut ini adalah Kumpulan Kata-kata Mutiara Bahasa Inggris.

KATA-KATA MUTIARA BAHASA INGGRIS KARYA ORANG TERKENAL DUNIA

It is in the character of very few men to honor without envy a friend who has prospered. (Aeschylus)
You cannot teach a crab to walk straight. (Aristophanes)
The least initial deviation from the truth is multiplied later a thousandfold. (Aristoteles)
Nature does nothing uselessly. (Aristoteles)
In poverty and other misfortunes of life, true friends are a sure refuge. The young they keep out of mischief; to the old they are a comfort and aid in their weakness, and those in the prime of life they incite to noble deeds. (Aristoteles)
A great city is not to be confounded with a populous one. (Aristoteles)
Music washes away from the soul the dust of everyday life. (Berthold Auerbach)
Nostalgia is a seductive liar. (George W. Ball)
Memory is the greatest of artists, and effaces from your mind what is unnecessary. (Maurice Baring)
Half the work that is done in the world is to make things appear what they are not. (E.R. Beadle)
What is now proved was once only imagined. (William Blake)
Glory is fleeting, but obscurity is forever. (Napoleon Bonaparte)
What you really value is what you miss, not what you have. (Jorge Luis Borges)
My riches consist not in the extent of my possessions, but in the fewness of my wants. (J. Brotherton)
Health is the greatest gift, contentment the greatest wealth, faithfulness the best relationship. (Buddha)
The course of true anything does not run smooth. (Samuel Butler)
We live in a rainbow of Chaos (Paul Cezanne)
Most of the important things in the world have been accomplished by people who have kept on trying when there seemed to be no hope at all. (Dale Carnegie)
When a lot of remedies are suggested for a disease, that means it cannot be cured. (Anton Chekhov)
Success is never final. (Winston Churchill)
By three methods we may learn wisdom: First, by reflection, which is noblest; Second, by imitation, which is easiest; and third by experience, which is the bitterest. (Confucius)
When you know a thing, to hold that you know it; and when you do not know a thing, to allow that you do not know it--this is knowledge. (Confucius)
Virtue is not left to stand alone. He who practices it will have neighbors. (Confucius)
History is a vast early warning system. (Norman Cousins)
A good book has no ending. (R.D. Cumming)
Never apologize for showing feeling. When you do so, you apologize for the truth. (Benjamin Disraeli)
Youth is a blunder; Manhood a struggle; Old Age a regret. (Benjamin Disraeli)
There is an art of reading, as well as an art of thinking, and an art of writing. (Isaac Disraeli)
Our deeds follow us, and what we have been makes us what we are. (John Dykes)
The environment is everything that isn't me. (Albert Einstein)
There is a great deal of unmapped country within us which would have to be taken into account in an explanation of our gusts and storms. (George Eliot)
Imagination is a poor substitute for experience. (Havelock Ellis)
The only reward of virtue is virtue; the only way to have a friend is to be one. (Ralph Waldo Emerson)
So much of our time is preparation, so much is routine, and so much retrospect, that the path of each man's genius contracts itself to a very few hours. (Ralph Waldo Emerson)
It is impossible for a man to be cheated by anyone but himself. (Ralph Waldo Emerson)
He who has a thousand friends has not a friend to spare, And he who has one enemy will meet him everywhere. (Ralph Waldo Emerson)
The education of the will is the object of our existence. (Ralph Waldo Emerson)
Of all the things which wisdom provides to make us entirely happy, much the greatest is the possession of friendship. (Epicurus)
Time will explain it all. He is a talker, and needs no questioning before he speaks. (Euripides)
The voice is a second signature. (R. I. Fitzhenry)
The purpose of education is to replace an empty mind with an open one (Malcom Forbes)
Dost thou love life? Then do not squander time, for that is the stuff life is made of. (Benjamin Franklin)
Life's Tragedy is that we get old to soon and wise too late. (Benjamin Franklin)
The simplest questions are the hardest to answer. (Northrop Frye)
Yesterday is but today's memory, and tomorrow is today's dream. (Kahlil Gibran)
Ever has it been that love knows not its own depth until the hour of separation. (Kahlil Gibran), from The Prophet
The impossible is often the untried. (Jim Goodwin)
There is only one way to come into this world; there are too many ways to leave it. (Donald Harington)
Man is a make-believe animal - he is never so truly himself as when he is acting a part. (William Hazlitt)
All good work is done the way ants do things, Little by little. (Lafcadio Hearn)
My aim is to put down on paper what I see and what I feel in the best and simplest way. (Ernest Hemingway)
Nothing endures but change. (Heraclitus)
You must lose a fly to catch a trout. (George Herbert)
Hope is the poor man's bread. (George Herbert)
Great deeds are usually wrought at great risk. (Herodotus)
We know how to speak many falsehoods that resemble real things, but we know, when we will, how to speak true things. (Hesiod)
FAme usually comes to those who are thinking about something else. (Oliver Wendell Holmes, Jr.)
Hunger is not debatable. (Harry Hopkins)
Multa ferunt anni venientes commoda secum, Multa recedentes adimiunt. (The years, as they come, bring many agreeable things with them; as they go, they take many away.) (Horace, from Ars Poetica)
Brevis esse laboro, obscurus fio. (When I labor to be brief, I become obscure.). (Horace, from Ars Poetica)
A good scare is worth more to a man than good advice. (Edgar Watson Howe)
Deep experience is never peaceful. (Henry James)
There is no more miserable human being than one in whom nothing is habitual but indecision. (William James)
Luxury is more deadly than any foe. (Juvenal)
From such crooked wood as that which man is made of, nothing straight can be fashioned. (Immanuel Kant)
A proverb is no proverb to you till life has illustrated it. (John Keats)
My father didn't tell me how to live; he lived, and let me watch him do it. (Clarence Buddinton Kelland)
Words are, of course, the most powerful drug used by mankind. (Rudyard Kipling)
Semoga Kata-kata Mutiara Bahasa Inggris diatas menjadi motivasi kita untuk lebih baik lagi dan kami uacapkan banyak terimakasih atas kunjungannya.

Sunday, October 2, 2011

Kata-kata Mutiara Romantis Update 2012

Kata-kata Mutiara Romantis - Romantisme dalam sebuah hubungan memang sangat didambakan bagi kebanyakan orang, akan tetapi  dalam memberikan sebuah suasana yang romantis kita tidak tahu harus bagaimana melakukannya dan Romantis tidak hanya Identik dengan seorang laki-laki memberikan bunga kepada pasangannya akan tetapi bisa juga dengan Sebuah kata-kata yang membuat pasangan kita senang, memang bagi sebagian orang lagi mengatakan bahwa Kata-kata Romantis hampir mirip dengan kata-kata Gombal, akan tetapi saya tidak sependapat dengan Pernyataan diatas karena kita kembalikan lagi bagaimana karakteristik dari pasangan kita apakah Playboy atau bukan dan saya berpendapat bahwa Kata-kata Romantis berasal dari lubuk sebuah hati dan bagaimana kriteria pasangan kita dalam (sok romantis ya....) dan bagi para pujangga cinta yang belum menemukan Kata-kata Mutiara apa yang tepat untuk pasangan kita, kali ini saya akan share tentang Kata-kata Mutiara Romantis untuk anda.

KUMPULAN KATA-KATA MUTIARA ROMANTIS

Hanya di matamu, kekasih, cintaku menemukan surga baru.
Bagaimana mungkin melupakanmu, sedangkan dirimu adalah penjelajah pertama semesta tubuhku.
Hari paling lembut, ialah hari dimana aku merasakan kaubegitu hangat mencintaiku.
Maafkan, bahkan untuk segala yang belum aku lakukan aku lukakan, sebab aku ingin mencintaimu dengan tenang.
Aku terkadang, mematikan lampu kamarku. Sesuatu yg kusebut rindu, telah bercahaya, lebih dari nyala lampu.
Takkan kubiarkan kesedihan mengecup bibirmu, sebelum aku mengecupnya terlebih dulu!
bila kau tanam dalam kata-kata, cinta yang sepenuhnya berdiam di rongga dada; maka kita adalah makna.
Bila kerinduan ialah ruang paling luas dalam hidupmu, jiwaku akan selalu bergetar, setiap mengingatmu.
Aku hidup mempercayai kebaikan. Itu sebabnya aku mencintaimu.
Pada sebuah senja, seseorang jatuh cinta pada telepon genggamnya. Melebihi jatuh cinta, pada pacarnya.
Kemarilah sayang, ada sesuatu yg harus dirayakan. Punggungku sedang butuh usapan, bibirku haus ciuman.
berikan kepadaku sebuah pelukan, kekasihku, yg akan selalu kuingat, melebihi tubuhku sendiri, melebihi jantungku sendiri.
jemari ini, adalah geletar kelopak mawar, dan wanginya, adalah doa, aroma gaib dari dalam jiwa yg ingin menyentuh surga.
yang bergetar, mengikuti rekah fajar, adalah embun, adalah cintaku, yang ingin terjatuh tepat di jantungmu, detak kesepianmu.
aku ingin meminjam hujan Junimu, Sapardi, ingin kusampaikan ia kepada hati kekasihku, agar kesejukan dan ketabahannya, abadi.
Sepanjang malam aku hanya berjaga, di samping tidurnya agar dapat melihat bagaimana kekasih, pelan-pelan membuka matanya.
aku ingin menjelma kunangkunang tanpa cahaya, yang tersesat di rawa-rawa Relung hatimu.
Kaulah gaung paling gema. Dari goa perawan yang isinya lumut dan kelelawar. Aku mencarimu dengan demetar cinta.
Rindu seolah senja, yang membawa warna-warna hati, tenggelam di pedalaman malam.
Cinta adalah cahaya: malaikat kecil yg menuntun mimpimu, menuju ke segala yg bahkan takmampu terbayangkan olehmu.
Sayangku, beri aku hadiah jam tangan, yang detiknya lebih lambat dari detik jam pada umumnya..agar aku tetap bersamamu lebih lama lagi.

Semoga Kata Mutiara Romantis Bisa menjadikan anda lebih peka terhadap sahabat anda dan kami ucapkan banyak terimakasih atas kunjungannya, LIKE atau Share apabila menyukai Kata Mutiara diatas.

Kata-kata Bijak Motivasi Mario Teguh

Kata-kata Bijak dan Motivasi Mario Teguh - Pria kelahiran Makassar, 5 Maret 1956 bernama Sis Maryono Teguh atau yang biasa kita tahu bernama Mario Teguh, Beliau adalah sang Motivator ternama di Indonesia, banyak orang yang termotivasi dengan Kata-kata bijak dan Motivasi Mario Teguh ini, kali ini Loker Seni kan share Kumpulan Kata-kata Bijak dan Motivasi Mario Teguh, Okelah kita langsung saja untuk membacanya dibawah ini.


KUMPULAN KATA BIJAK MARIO TEGUH

Orang yg malas telah membuang kesempatan yg diberikan Tuhan, padahal Tuhan tidak pernah menciptakan sesuatu dengan sia-sia.
Jangan nilai org dari masa lalunya krn kita semua sudah tidak hidup di sana. Semua org bisa berubah, biarkan mereka membuktikannya.
Jadikan kepandaian sebagai kebahagiaan bersama, sehingga mampu meningkatkan rasa ikhlas tuk bersyukur atas kesuksesan.
Kadang kamu harus buat keputusan tuk mengalah, atau kamu akan kehilangan dia yg kamu cinta hanya karena kamu keras kepala.
 Dalam cinta, ketika ada yg berbeda, jangan mencari siapa yg salah, karena kamu dan dia adalah tim yg sama dengan tujuan yg sama.
Orang yang bisa mengendalikan emosinya adalah pemenang hidup sejati.
Jika bertanya, jgn mendiktekan jawabannya, agar informasi baru bisa bertamu.
Sebenarnya tantangannya bukan me-manage waktu tapi me-manage diri kita sendiri.
Anda mengetahui apa yg sharusnya tdk dilakukan ketika Anda "gagal".Jd Anda menciptakan pengetahuan baru dan itu bkn kegagalan.
Lebih mudah melakukan sesuatu dengan benar daripada menjelaskan mengapa Anda tidak melakukannya dengan benar.
Seringkali kamu ragu untuk mengucapkan apa yg ada dihatimu karena kamu tidak yakin dia akan mendengarkanmu.
Yang penting itu bukan apa yang kita ketahui tapi apa yang kita bersedia pelajari.
Jgn menyerang org krn iri dan dengki agar relasi & rejeki terus bersemi dlm hidup ini.
Pria, Jika wanita marah, ajaklah dia berbelanja atau ke salon. Niscaya amarahnya langsung hilang.
Meski disakiti berkali-kali, wanita bijak tetap bs memafkan dan semakin tegar seperti batu karang.
Makanan enak yg ditawarkan ke pria yg sedang marah, akan memedam amarahnya.
Menangis mungkin bukan solusi tp terkadang dapat menjadi obat penenang.
Wanita bijak seperti angsa diatas air. Anggun namun tetap bekerja. Tetap tegar meski terluka.
Jgn pikirkan kegagalan kemarin, hari ini sdh lain, sukses pasti diraih selama semangat masih menyengat.
Marilah kita membaikkan diri, sebelum menyesal pun tidak ada gunanya.
Wahai Yang Maha Lembut,manjakanlah hatiku yang sendiri ini, bahagiakanlah aku dalam pernikahan yg penuh cinta, yang mesra, yang setia.
Wahai Yang Maha Cinta, sandingkanlah aku dengan jiwa pilihan-Mu, yg krn kebaikanku - baikkanlah ia, tapi jika ia lebih baik - baikkanlah aku.
Bukan kemiskinan yang merendahkan, tapi hati yang menistai kebaikannya sendiri.
Tuhan, sesungguhnya kedamaianku hanya seperkasa keberserahanku kpd kekuasaan-Mu.
Aku mohon Engkau menegaskan hatiku utk menetapkan pilihanku.
Tuhan, kami titip Ibunda kami ya? Mohon dijaga, disayangi, dan dipastikan bahwa hatinya damai dan bahagia.
Burung tidak akan bisa terbang sebelum ia mencoba mengepakkan sayap. Kita pun begitu, jika ingin bisa melakukan sesuatu, kita harus mencoba.
Senyuman adalah obat gratis yang mampu membuat awet muda dan menambah kecantikan/ketampanan secara isntan dan otomatis.
Hidup terasa manis bagi yg berpikir demikian, pahit bagi yg berpikir sebaliknya.
Org sombong biasanya suka mengatakan hal berlebihan yg sebenarnya tdk ada padanya.
Org yg emosional biasanya kurang rasional hingga tindakannya tidak proporsional.
Kesabaran memang penuh ujian, jika anda selalu lulus, kemenangan itu akan permanen selamanya.
Tuhanku, teduhkanlah hatiku dan pagari aku dengan malaikat-Mu malam ini agar esok pagi aku terbangun dengan damai. Amin.
Jgn sedih bila belum dipromosi krn tdk pandai cari muka, 'muka' akan datang jika anda tetap bekerja dgn hati.
Tuhan Yang Maha adil, berikanlah aku keadilan atas mereka yang telah melukaiku dengan sengaja. Amin.
Jgn sedih bila skrg msh dipandang sebelah mata, buktikan bahwa anda layak mendapatkan kedua matanya.
Semoga kata bijak mario teguh bisa menjadi motivasi anda dalam kehidupan sehari-hari dan baca Juga Kata Mutiara yang lainnya.

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More